Video Klip Lagu Galau Indonesia Terbaik
Kalau kamu sulit menghayati lagu tanpa visual, Jaka bakalan kasih 10 video klip lagu galau Indonesia terbaik yang bisa kamu saksikan sendiri.
Oh iya, kamu juga bisa download video YouTube di bawah untuk menontonnya secara offline, lho. Check it out!
Idgitaf - Hal Indah Butuh Waktu Untuk Datang
Nyaman Tak Cukup - Raisa
Raisa merilis lagu baru berjudul Nyaman Tak Cukup ciptaan Dewi Lestari. Lagu ini mengungkap bahwa dalam satu hubungan tidak cukup jika dijalani dengan kenyamanan saja, tetapi ada hal-hal lain yang dibutuhkan, seperti tantangan, rayuan, dan jebakan.